Berita 22 Januari 2024 Muhammad Ikhsan Firdaus Read Time 1 minute
Senin (22/1/24), diadakan Rapat Kerja Organisasi Mahasiswa (ORMAWA) di Kampus Perbanas Institute Jakarta dengan tema “Melangkah Bersama, Menuju Kesuksesan Berkolaborasi.” Acara ini dibuka oleh Bapak Dr. Niko Silitonga, S.E., M.M., CIGS, selaku Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Fasilitas. Serta dihadiri oleh Bapak Fangky A. Sorongan, S.T., M.M., selaku Kepala Biro Kemahasiswaan dan Alumni.
Any Question?