S-1 Teknik Informatika
Perbanas Institute

 

 

VISI

Menjadi program studi teknik informatika institut pendidikan perbankan bereputasi di Asia, yang pada tahun 2019 bertujuan untuk masuk dalam jajaran 5 besar di Asia serta tiap alumninya telah dipekerjakan secara profesional dalam kurun waktu 6 bulan setelah kelulusan.


MISI

  • Mengembangkan dan melaksanakan kurikulum dalam proses pembelajaran berbasis kompetensi di bidang informatika yang berkontribusi pada bidang keuangan dan perbankan,
  • Menjamin kualitas kegiatan pembelajaran dan layanan akademik bagi para mahasiswa serta lulusan secara berkelanjutan,
  • Melaksanakan penelitian yang mengikuti perkembangan TIK, melibatkan mahasiswa dan bermanfaat bagi pemangku kepentingan maupun masyarakat,
  • Melaksanakan publikasi hasil penelitian pada jurnal ilmiah di bidang TIK yang bereputasi nasional maupun internasional,
  • Melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat di bidang TIK yang berorientasi pada penyelesaian masalah yang berdaya-guna bagi masyarakat luas maupun rekanan industri,
  • Menjalin kerja sama akademik dengan perguruan tinggi, institusi pendidikan, perusahaan serta berperan aktif dalam organisasi profesi yang berada di Asia,
  • Mendorong dan mengupayakan serta meningkatkan kompetensi mahasiswa dan lulusan program studi Teknik Informatika untuk mendapatkan pengakuan kesetaraan tingkat Asia dengan cara mengikuti sertifikasi profesi bidang TIK,
  • Memonitoring dan memotivasi Himpunan Mahasiswa Teknik Informatika (HIMATIKA) dalam mengembangkan kemampuan berorganisasi, menambah wawasan keilmuan secara akademis maupun non akademis, dan membangun suasana akademis yang kondusif,
  • Mendorong mahasiswa untuk ikut serta dalam kegiatan seminar, workshop, dan kompetisi dalam bidang keilmuan maupun soft skill yang diadakan di dalam maupun di luar Institut Perbanas,
  • Melakukan koordinasi secara berkala (tiap semester) dengan dosen-dosen di bawah program studi sarjana Teknik Informatika-Institut Perbanas,
  • Melakukan koordinasi dengan unit pendukung di internal Fakultas Teknologi Informasi dan Institut Perbanas,
  • Melakukan Evaluasi secara berkala untuk meningkatkan kualitas dan kapabilitas dalam proses belajar mengajar,
  • Menerapkan Budaya “ETHICS” di lingkungan Program Studi Teknik Informatika.

 

Mahasiswa Teknik Informatika dididik untuk mampu berpikir secara logis, terstruktur dan inovatif. Kurikulum teknik informatika menyajikan mata kuliah Software Engineering, Database Technology, Network Technology/Applied Network, IT Security , Interactive Multimedia dan Intelegence System.   Mahasiswa dipersiapkan supaya menjadi lulusan yang handal di bidang IT sehingga dapat menerapkan saat bekerja di bidang perusahaan pemerintah maupun swasta, terutama yang bergerak di bidang teknologi Informasi. 

Prospek kerja lulusan Teknik Informatika

  • Software engineer/ developer
  • Web Designer / Developer
  • Database Specialist
  • Computer Network Specialist
  • IT Support / IT consultant
  • IT Tester
  • Technoprenuer
  • Lecturer / Trainer


KURIKULUM PROGRAM STUDI S1 TEKNIK INFORMATIKA

Rumpun Ilmu PSBody of KnowledgeMata Kuliah
Fundamental TI
  1. Information Technology Fundamentals (ITF),
  2. Platform Technologies (PT),
  3. Math and Statistics for IT (MS)
TII1901Fundamental Teknologi Informasi3
TII1111Sistem Fundamental3
TII1122Fundamental Sistem Operasi3
TII1123Multiplatform OS3
TII1124Mobile Platform2
TIG10A1Matematika Dasar2
TIG10A2Matematika Diskrit3
TIG10A3Matriks dan Transformasi Linier2
TIG10A4Aljabar Boolean2
TIG10A5Metode Numerik3
Pemrograman
  1. Programming Fundamentals (PF), 
  2. Integrative Programming and Technologies (IPT),
TII31A1Metode Perancangan Program3
TII31A2Algoritma dan Kompleksitas3
TII3224Perancangan Berorientasi Objek3
TII3225Pemrograman Berorientasi Objek3
TII24A1Struktur Data3
TII27A1Pengantar Kecerdasan Buatan3
TII27A2Rule Based Programming3
TII16A1Cloud computing3
TII6101Game Programming3
TII3901Mobile Programming3
TII3902Advance Programming (3)3
TII3903Pemrograman Platform Khusus (3)3
TII3904Integrated System Development (3)3
TII3905Integrated Mobile Development (3)3
Basis Data
  1. Systems Administration and Maintenance (SA),
  2. System Integration & Architecture (SIA),
  3. Information Management  (IM)
TIN0001Pengantar Manajemen2
TII2401Sistem Basis Data3
TII2402Perancangan Basis Data2
TII2001Sistem Informasi Manajemen3
TII26A2Data Mining2
TII26A1Database Administration2
TII30A1Rekayasa Perangkat Lunak3
TII9905Administrator Keamanan Jaringan Dasar(3)3
TII9908Administrator Keamanan Jaringan Lanjutan (3)3
TIN0002Manajemen Proyek IT3
Jaringan KomputerNetworking
(NET)TII12A1Komunikasi Data2
TII12A2Jaringan Komputer3
TII12A3TCP / IP  Protocol3
TII12A4Routing Protocol3
TII12A5Switching and WAN3
Sistem WebWeb Systems and Technologies (WS)TII1613E-Commerce2
TII32A1Pemrograman Web Dasar3
TII32A2Pemrograman Web Lanjutan (Pilihan)3
Interaksi Manusia dan KomputerHuman Computer Interaction (HCI)TII1401Interaksi Manusia dan Komputer3
Keamanan InformasiInformation Assurance and Security (IAS)TII9901Sistem Keamanan Komputer3
TII9902Ethical Hacking Dasar3
TII9903Ethical Hacking Lanjutan3
TII9904Komputer Forensik Dasar (3)3
TII9906Fundamental Secure Coding3
TII9907Komputer Forensik Lanjutan(3)3
TII9909Advanced Secure Coding3
Sosial dan ProfesionalSocial and Professional Issues (SP)TII4201Komputer dan Masyarakat2
TIU0002Technopreneurship2
TIU0003Etika Profesi2
TIU0004Kecakapan Antar Personal2
UmumMuatan LokalTIU0001Professional English2
TIX21A1Metode Penelitian2
TIN6111Kuliah Kerja Praktek (KKP)2
TIX21A2Penulisan Laporan  (Riset dan Publikasi)2
TIU0005Pendidikan Agama2
TIU0006Pancasila dan Kewarganegaraan2
TIA0001Skripsi/non skripsi6

Attachments